Blog / Real Wedding

Real Wedding pada
The Bridestory Blog

Ada pernikahan yang unik dan memesona; indah dan elegan; stylish dan halus; berkelas dan mewah. Ini semua benar-benar terjadi. Ya, kami ingin memberi Anda ide yang jelas bahwa pernikahan impian Anda dapat benar-benar terwujud.

Terbaru
Tambahkan ke Board
sarah-dan-kadir-perpaduan-budaya-arab-dan-betawi-dalam-gelora-perayaan-yang-atraktif-1
Tambahkan ke Board
sarah-dan-kadir-perpaduan-budaya-arab-dan-betawi-dalam-gelora-perayaan-yang-atraktif-undefined
Tambahkan ke Board
sarah-dan-kadir-perpaduan-budaya-arab-dan-betawi-dalam-gelora-perayaan-yang-atraktif-undefined
Tambahkan ke Board
sarah-dan-kadir-perpaduan-budaya-arab-dan-betawi-dalam-gelora-perayaan-yang-atraktif-undefined

Jarak dan waktu yang terbentang antara dua insan, tak akan menjadi penghalang untuk saling merajut kasih. Begitu pula kisah asmara Sarah dan Kadir, yang akhirnya dapat merealisasikan selebrasi pernikahan impian dengan khidmat dan penuh sukacita.

Baca Cerita Lengkapnya
Tambahkan ke Board
modern-rooftop-micro-wedding-romantisme-selebrasi-intim-william-and-mariska-1

Dalam situasi pandemi yang masih berlangsung, ada baiknya Anda memiliki alternatif plan dalam menjalankan pesta pernikahan. Karena tidak sedikit pasangan yang harus mengurungkan selebrasi impiannya karena dihadapkan dengan kondisi pandemi. Salah satunya adalah Broom dan Brides-To-Be William dan Mariska. Pasangan ini kemudian menyesuaikan keinginan dengan kebijakan yang berlaku dengan memilih konsep intimate wedding.

Baca Cerita Lengkapnya
Tambahkan ke Board
pernikahan-penuh-bunga-dengan-sentuhan-warna-very-peri-pantone-color-of-the-year-2022-1
Tambahkan ke Board
pernikahan-penuh-bunga-dengan-sentuhan-warna-very-peri-pantone-color-of-the-year-2022-undefined

Berawal dari sebuah perjalanan spontan yang berakhir di pelaminan, kisah Matt dan Angie begitu menarik untuk disimak. Dan, pernikahan mereka pun tak kalah cantiknya! Simak kisah keduanya dan foto-foto pernikahan mereka dalam artikel ini!

Baca Cerita Lengkapnya
Tambahkan ke Board
bonjo-abadi-dan-amanda-kusai-sustainable-celebration-dalam-balutan-kultur-bali-yang-atraktif-1
Tambahkan ke Board
bonjo-abadi-dan-amanda-kusai-sustainable-celebration-dalam-balutan-kultur-bali-yang-atraktif-undefined
Tambahkan ke Board
bonjo-abadi-dan-amanda-kusai-sustainable-celebration-dalam-balutan-kultur-bali-yang-atraktif-undefined

Harus menunda pernikahan mereka hingga 2 tahun karena pandemi, Amanda dan Bonjo secara spontan memutuskan untuk menikah di akhir tahun 2021. Hanya dengan waktu 1 bulan untuk mempersiapkan segalanya, simaklah bagaimana pasangan ini merencanakan pernikahan yang minimalis namun indah.

Baca Cerita Lengkapnya
Max dan Sofia: Selebrasi dalam Suguhan Gugusan Bunga yang Semarak
Warna:

Menurut Sofia, di balik sebuah pernikahan yang cantik diperlukan kepercayaan besar dari seorang klien terhadap vendor pilihan. Dan dalam pernikahannya, ia begitu bersyukur karena dibantu oleh vendor-vendor yang menurutnya sangat totalitas dan seperti keluarga sendiri. Simak kisahnya dan temukan foto-foto pernikahan mereka dalam artikel ini!

Baca Cerita Lengkapnya
Selebrasi Cinta dalam Kolaborasi Dua Kultur yang Semarak
Warna:
Tambahkan ke Board
selebrasi-cinta-dalam-kolaborasi-dua-kultur-yang-semarak-1
Tambahkan ke Board
selebrasi-cinta-dalam-kolaborasi-dua-kultur-yang-semarak-undefined
Tambahkan ke Board
selebrasi-cinta-dalam-kolaborasi-dua-kultur-yang-semarak-undefined

Salah satu kebudayaan nusantara yang diwariskan dari generasi ke generasi adalah upacara pernikahan. Setiap daerah, memiliki kekhasan adat tersendiri yang sarat akan makna. Hal itulah yang berusaha dituangkan oleh kedua mempelai Mega dan Rifki dalam selebrasi pernikahan yang mempersatukan dua insan meski berasal dari dua daerah yang berbeda.

Baca Cerita Lengkapnya
Tambahkan ke Board
romantic-rainy-days-selebrasi-hangat-pernikahan-klasik-almanda-and-andika-1
Tambahkan ke Board
romantic-rainy-days-selebrasi-hangat-pernikahan-klasik-almanda-and-andika-undefined
Tambahkan ke Board
romantic-rainy-days-selebrasi-hangat-pernikahan-klasik-almanda-and-andika-undefined

Setiap pasangan pasti memiliki impiannya masing-masing dalam mewujudkan pernikahan. Momen sekali seumur hidup yang dirancang sematang mungkin agar menjadi kenangan yang tak terlupakan. Selain rona kegembiraan, kehangatan juga dihadirkan oleh pasangan Alminda dan Andika pada selebrasinya di tengah romantisme cuaca hujan Kota Bandung.

Baca Cerita Lengkapnya
Instagram Bridestory

Ikuti akun Instagram @thebridestory untuk beragam inspirasi pernikahan

Kunjungi Sekarang
Kunjungi Sekarang