Oh, who doesn’t love pre-wedding photos? First, they are beautiful. Second, they could take us to many beautiful places we do not imagine. They are taking us around the world. These are the inspirations to spice up your pre-wedding sessions and make it unforgettable.
Sebagai sepasang kekasih yang sangat menikmati setiap perjalanan, baik dalam negeri maupun luar negeri, Eve dan Mahe mengeksplorasi tempat-tempat menakjubkan untuk dijadikan latar foto prewedding mereka.
Tanpa persiapan yang rumit, Diana dan Sim melangsungkan konsep pemotretan prewedding yang begitu natural, namun menghasilkan tangkapan gambar yang estetis.
Mengunjungi tempat yang terbilang belum cukup populer bisa menjadi ide unik untuk foto prewedding Anda dan pasangan, seperti dua sejoli Ratih dan Fizri ini.
Penuh dengan kemesraan dan tingkah lucu, pasangan selebriti Restu Sinaga dan Vicky Monica melangsungkan pemotretan prewedding dengan dua konsep berbeda: glamor dan kasual.
Setelah melangsungkan pertunangan di awal tahun 2020, Karina Nadila, Puteri Indonesia Pariwisata 2017, bersama dengan sang kekasih Rangga Prihartanto melakukan sesi prewedding di Yogyakarta.
Bergaya seperti pasangan di era 90-an, Octa dan Jerry membuat album prewedding yang sangat menyenangkan meskipun di tengah kondisi pandemi.
Memiliki keunikan dari gaya berpakaian, pasangan Namira dan Dhito mengangkat style mereka menjadi sebuah konsep album prewedding.