• Overview
  • Detail
  • Lokasi
  • Syarat & Ketentuan

Detail

Harga

IDR 7,629,800
Cicilan 0% dengan Bridestory Pay Badge
3 Bulan IDR 2,543,266++ per bulan
6 Bulan IDR 1,271,633++ per bulan
12 Bulan IDR 635,816++ per bulan
24 Bulan IDR 317,908++ per bulan
Simulasi dihitung berdasarkan minimum pemesanan & belum termasuk biaya layanan bank
Informasi Selengkapnya
  Chat Chat untuk informasi lebih lanjut & kustomisasi produk
inHarmony

Pre Marital Vaksin Premium

by inHarmony — Vaccinese

  • Vaksin
  • Perlindungan
  • Pre Marital
upload-IcM5LKgu1.jpg
upload-bZ32Meh6w.jpg
upload-7tdBFJbcO.jpg

Detail

Pre Marital vaksin sangat diperlukan sebagai pencegahan dari virus-virus berbahaya dan mematikan yang bisa ditularkan melalui hubungan seksual, bahkan bisa juga ditularkan ke calon janin. Beberapa vaksin melindungi dengan efektifitas yang tinggi mulai dari 80 hingga 95%, pada kasus tertentu, vaksin HPV misalnya, apabila diberikan sejak usia dini bahkan bisa melindungi hingga 100%. Pemilihan vaksin Pre Marital digolongkan menjadi 2 yaitu, persiapan sebagai pasangan, dan persiapan sebagai calon orang tua. Persiapan pasangan meliputi vaksin Hepatitis B dan HPV. Kedua penyakit ini ditularkan sebagian besar melalui hubungan seksual. Oleh sebab itu sangat penting bagi calon pengantin untuk mendapatkan vaksinasi Hepatitis B dan juga HPV. Vaksin Hepatitis b diberikan 3 kali dengan interval 0 bulan, bulan ke 1 setelah penyuntikan pertama, dan bulan ke 6 dari suntikan pertama. Kemudian untuk HPV diberikan dengan interval 0 2 6 perhitungan bulannya. Persiapan menjadi orang tua meliputi DPT, MMR dan Varicella. DPT pada dewasa bisa melindungi dari resikon difteri, pertusis dan tetanus. Berita baiknya kekebalan DPT pada ibu, bisa disalurkan kepada janin, sehingga bayi lahir dengan memiliki kekebalan terhadap DPT, karena DPT pada bayi baru bisa diberikan pada usia 2 bulan. MMR (mump, measles dan rubella) serta varicella dangat berbahaya apabila menginfeksi ibu hamil, karena bisa berakibat fatal pada janin, mulai dari cacar, hingga meninggal dunia. oleh sebab itu mencegah lebih baik daripada mengobati, karena kami #IChooseToPrevent


    Lihat Selengkapnya